Kejati-Kalbar.go.id
Berita Berita Utama

Rapat Kerja Nasional Kejaksaan RI Tahun 2024

Pada Selasa 09 Januari 2024, Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat Dr. Drs. Muhammad Yusuf, SH., MH mengikuti Rapat Kerja Nasional Kejaksaan RI Tahun 2024 yang dibuka oleh Jaksa Agung RI ST. Burhanuddin.

Kemudian, Wakil Kepala Kejaksaan Tinggi Kalimantan Barat Subeno, SH., MM bersama para Asisten dan Kabag TU, para Koordinator, para Pejabat Eselon IV serta Pejabat Fungsional pada Kejati Kalbar mengikuti Rapat Kerja Nasional Kejaksaan RI Tahun 2024 secara virtual.

#kejatikalbar #kejaksaanri

Related posts